Postingan

Menampilkan postingan dari 2010

Kondisi Lingkungan Yang Memuat Aspek-Aspek Sosiologi

KONDISI SOSIAL MASYARAKAT SEKITARAN HELEDULAA KOTA GORONTALO I. Pendahuluan Pandangan sosiologis menganggap bahwa sikap tindak menyimpang merupakan kegagalan mematuhi aturan-aturan kelompok. Kelompok merumuskan aturan-aturan dan berusaha menegakkannya. Berdasarkan tolok ukur itu, akan dapat ditentukan apakah seorang anggota kelompok melanggar aturan sehingga dianggap sebagai penyimpang. Pandangan tersebut paling dekat dengan pendapat Becker, tetapi kurang memperhitungkan keragu-raguan yang muingkin tibul untuk menentukan aturan-aturan mana yang dapat dijadikan tolok ukur. Suatu kelompok mencakup pelbagai kelimpok, masing-masing dengan perangkat aturan-aturannya. Tegasnya secara simultan manusia menjadi anggota beberapa kelompok. Ada kemungkinan bahwa seseorang melanggar aturan kelompok tertentu, padahal dia mematuhi aturan kelompok lain. Apakah dia dianggap sebagai penyimpang? Namun, memang ada aturan-aturan yang secara umum ditaati karena terdapat suatu kesepakatan; tetapi sangat